Pria Kesayangan di KDrama, 10 Adu Gaya Kim Soo Hyun vs Ji Chang Wook

Kamu tim Moon Gang Tae atau Choi Dae Hyun? Susah milih ya

Penggemar Drama Korea selalu disuguhkan cerita yang menarik setiap bulannya. Lima minggu terakhir ini, pencinta KDrama bahkan sedang menikmati kisah menarik dari drama yang dibintangi oleh para aktor dengan penghasilan tertinggi di Korea.

Yups, Kim Soo Hyun dengan drama It's Okay to Not Be Okay dan Ji Chang Wook dengan drama Backstreet Rookie. Dua aktor yang baru menyelesaikan wajib militer ini langsung tancap gas di layar kaca dan jadi pria idaman.

Entah kebetulan atau tidak, Kim Soo Hyun dan Ji Chang Wook memang langganan peran protagonis. Mereka akan menjelma menjadi sosok yang sangat dicintai dan menuai simpati di KDrama. Bikin susah milih, berikut ini adu gaya dua aktor tersebut.

1. Kim Soo Hyun saat ini menjadi aktor dengan penghasilan tertinggi di Korea Selatan yakni berkisar Rp2,5 miliar per episode

Pria Kesayangan di KDrama, 10 Adu Gaya Kim Soo Hyun vs Ji Chang Wookinstagram.com/tvndrama.official

2. Sedangkan Ji Chang Wook sendiri memeroleh Rp500 juta untuk sekali episode

Pria Kesayangan di KDrama, 10 Adu Gaya Kim Soo Hyun vs Ji Chang Wookinstagram.com/sbsdrama.official

3. Senyum manis Gang Tae yang terlihat penuh luka dan membuat penonton tersentuh

Pria Kesayangan di KDrama, 10 Adu Gaya Kim Soo Hyun vs Ji Chang Wookinstagram.com/tvndrama.official

4. Dae Hyun tipe pria yang selalu jujur dan mementingkan orang lain, gemas!

Pria Kesayangan di KDrama, 10 Adu Gaya Kim Soo Hyun vs Ji Chang Wookinstagram.com/sbsdrama.official

5. Kim Soo Hyun dan Seo Ye Ji berhasil membangun chemistry yang kuat meski baru pertama kali bekerja sama

Pria Kesayangan di KDrama, 10 Adu Gaya Kim Soo Hyun vs Ji Chang Wookinstagram.com/tvndrama.official

Baca Juga: Jadi Aktor Termahal, 10 Adu Karisma Kim Soo Hyun Versus Hyun Bin

6. Meski terpaut 13 tahun, hal itu tak menjadi penghalang untuk Ji Chang Wook dan Kim Yoo jung tampil serasi

Pria Kesayangan di KDrama, 10 Adu Gaya Kim Soo Hyun vs Ji Chang Wookinstagram.com/sbsdrama.official

7. Gaya rambut berponi nampaknya cocok dengan Kim Soo Hyun nih

Pria Kesayangan di KDrama, 10 Adu Gaya Kim Soo Hyun vs Ji Chang Wookinstagram.com/tvndrama.official

8. Dae Hyun juga memiliki gaya rambut yang sama dengan Gang Tae

Pria Kesayangan di KDrama, 10 Adu Gaya Kim Soo Hyun vs Ji Chang Wookinstagram.com/sbsdrama.official

9. Lika liku asmara dan akhir kisah Gang Tae dan Moon Young masih membuat penggemar penasaran

Pria Kesayangan di KDrama, 10 Adu Gaya Kim Soo Hyun vs Ji Chang Wookinstagram.com/tvndrama.official

10. Berbeda dengan Gang Tae - Moon Young, Dae Hyun dan Jung Saet Byul sudah terlihat menggemaskan dari episode pertama

Pria Kesayangan di KDrama, 10 Adu Gaya Kim Soo Hyun vs Ji Chang Wookinstagram.com/sbsdrama.official

Dua KDrama dari aktor bertalenta ini masih tayang dan menjadi pilihan akhir pekan yang selalu dinantikan oleh penggemar. Jadi, kamu tim Gang Tae atau Dae Hyun?

Baca Juga: Aktor Termahal Tahun Ini, 9 Drama yang Pernah Dibintangi Kim Soo Hyun

Topik:

  • Erina Wardoyo

Berita Terkini Lainnya