TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Penyajian Keripik Kentang yang Mencolok, di Atas Rumput?

Keripik kentang doang, lho!

potret penyajian keripik kentang mencolok mata (reddit.com/user/lolalululolalulu)

Biasanya kalau kamu pesan keripik kentang di café atau restoran penyajiannya gimana? Mungkin di alat makan seperti piring atau mangkuk gitu kan? Nah itu memang biasa. Tapi ada juga yang penyajiannya tidak biasa.

Nah, sembilan tempat makan ini malah menyajikan keripik kentang dengan cara yang mencolok mata. Ada yang pakai batu, ada yang di atas rumput, bahkan penyajian menggunakan mangkuk anjing juga ada. Gak percaya? Intip langsung yuk!

1. Kertas koran bekas ini dijadikan tempat penyajian buat keripik kentang

potret penyajian keripik kentang mencolok mata (reddit.com/user/MattAmpersand)

2. Bayangkan kamu memesan keripik kentang dan datangnya seperti ini. Di atas rumput, lho

potret penyajian keripik kentang mencolok mata (reddit.com/user/lolalululolalulu)

3. Menyajikan beberapa keripik kentang saja harus dengan cara nyentrik kayak gini

potret penyajian keripik kentang mencolok mata (reddit.com/user/not_mrsrobinson)

4. Kok bisa-bisanya kepikiran menyajikan keripik kentang memakai mangkuk anjing, ya?

potret penyajian keripik kentang mencolok mata (reddit.com/user/eszd)

5. Batunya sudah mirip kayak roti, nih. Sampai ada garis-garisnya segala

potret penyajian keripik kentang mencolok mata (reddit.com/user/peachyfr)

Baca Juga: 5 Fakta Menarik tentang Aquaponik, Bisa Dicoba di Rumah Nih!

6. Pot tanaman pun dijadikan tempat buat menyajikan keripik kentang. Mana dikasih koran pula sebagai alasnya

potret penyajian keripik kentang mencolok mata (reddit.com/user/PoseidonsSplash67)

7. Keripik kentang di atas biji pinus? Konsep penyajian macam apa ini?

potret penyajian keripik kentang mencolok mata (reddit.com/user/DJMunich)

8. Sudah keripiknya di dalam plastik, terus disajikan di atas batang pohon pula

potret penyajian keripik kentang mencolok mata (reddit.com/user/gregnuttle)

Verified Writer

Syaifur

7-12

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Berita Terkini Lainnya