TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Alasan Penting untuk Memulai Menabung Sekarang

Waktu terbaik dalam menabung adalah sekarang.

ilustrasi celengan (unsplash.com/@joshappel)

Balikpapan, IDN Times - Waktu terus berjalan dalam kehidupan kita, membawa perubahan yang tak terduga. Kita dihadapkan pada berbagai tantangan, termasuk pandemik global yang sedang melanda hampir seluruh dunia saat ini.

Untuk menghadapi ketidakpastian ini, penting bagi kita untuk mempersiapkan keuangan. Berikut adalah 10 alasan mengapa kamu perlu mulai menabung sekarang:

1. Waktu terus berjalan sangat cepat, jangan sampai kalian menyesal saat terlambat menabung

ilustrasi waktu dan kesempatan (unsplash.com/@aronvisuals)

2. Kebiasaan menabung akan bisa menghindarkan dari meminjam pihak lain

ilustrasi meminjam uang (unsplash.com/@sharonmccutcheon)

3. Seperti yang diinginkan oleh kebanyakan orang, kita bisa mencapai kebebasan finansial lebih cepat jika mulai menabung dari sekarang

ilustrasi mencapai kebebasan finansial (unsplash.com/@krakenimages)

4. Dengan mulai menabung sejak dini, kamu juga artinya sedang belajar untuk mengatur keuangan

ilustrasi belajar mengatur keuangan (unsplash.com/@kellysikkema)

Baca Juga: 20 Tempat Nongkrong Hits yang Ramah Kantong di Balikpapan 

5. Selain kamu belajar mengatur keuangan, secara tidak sadar kamu juga sedang belajar untuk sabar

ilustrasi sabar (https://unsplash.com/photos/wstYTyWtGac)

6. Kita tidak pernah tahu apa yang akan terjadi nanti, sehingga dengan menabung kita siap menghadapi apapun secara finansial

illustrasi siap hadapi finansial (https://unsplash.com/@andretaissin)

7. Selain dari keuntungan yang akan di dapat di masa mendatang, menabung dari sekarang artinya kamu membiasakan diri untuk hidup hemat

illustrasi hidup hemat (https://unsplash.com/@belart84)

8. Dengan menabung dari sekarang dan melakukannya secara konsisten, artinya kita belajar untuk disiplin terhadap diri kita sendiri

ilustrasi konsisten menabung (https://unsplash.com/@mathieustern)

9. Selain itu, kita juga bisa memiliki mindset untuk menjadi lebih bijak dalam menggunakan uang

ilustrasi orang bijak (https://unsplash.com/@priscilladupreez)

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Berita Terkini Lainnya