TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

7 Rekomendasi Travel Agent dari Balikpapan ke Samarinda

Memberikan layanan terbaik

Ilustrasi bus . (dok. DAMRI)

Alat transportasi semakin banyak dibutuhkan masyarakat untuk berbagai kepentingan. Bagi yang sedang mencari layanan travel dari Balikpapan ke Samarinda terdapat beberapa layanan travel bisa  dipilih.

Layanan transportasi tersebut bisa dipakai mulai dari pagi hari hingga malam hari. Pelayanan yang diberikan sangat memuaskan dengan sopir berpengalaman. Berikut 7 rekomendasi travel agent dari Balikpapan ke Samarinda.

1. Transportasi Taxi

Lee Je Hoon di Taxi Driver (Dok. SBS/Taxi Driver)

Travel ini berada di Sepinggan, Kecamatan Balikpapan Selatan, Kota Balikpapan. Harga tiketnya berkisar Rp350.000. bagi Anda yang ingin memerlukan informasi di atas bisa menghubungi langsung customer services.  Tetapi, bagi yang berkeinginan untuk memakai transportasi ini maka dapat menyebut rute tujuan, banyaknya penumpang dan jam keberangkatan.

Fasilitas armada yang dipakai yakni, unit mobil taxi dengan kelengkapan fasilitas seperti, musik, AC dan layanan antar jemput. Jadi, sebelum  menggunakan layanan tersebut usahakan untuk bertanya terlebih dahulu.

2. Kangaroo Travel

https://www.ligaolahraga.com/bola/

Travel ini merupakan salah satu alternatif bagi Anda yang ingin berangkat melalui ute Balikpapan-Samarinda. 

Jam operasionalnya mulai dari jam 05.00 sampai 22.45 WITA dimana jadwal keberangkatannya dimulai tiap 10 menit sekali. Tetapi, rute singgah dapat ditanyakan langsung kepada pihak travel.

Pilihan armada untuk menemani perjalanan dari setiap penumpang yakni, Isuzu NKR dan Isuzu NLR dengan kapasitas 10 penumpang. Selain itu, terdapat fasilitas lain diantaranya, LED TV, reclining seat, glass breaking tool, fire extinguisher dan lain sebagainya.

3. Helda Travel

Bus Listrik Transjakarta (dok. Humas Pemprov DKI Jakarta)

Pengunjung bisa mengunjungi alamat travel di Jalan Marsma R.Iswahyudi, Sepinggan Raya. Anda bisa mengunjungi alamat situsnya di heldatravel.com. Terkait informasi jam keberangkatan, Anda bisa bertanya ke pihak customer service baik rute singgah maupun armada. 

Terdapat kelengkapan fasilitas dan layanan yang diberikan dapat ditanyakan secara langsung kepada pihak travel.

Baca Juga: 7 Travel dari Balikpapan ke Banjarmasin dan Palangkaraya

4. Atena Travel

Ilustrasi Bus. (IDN Times/Sunariyah)

Pelanggan bisa mengunjungi alamat travel di Jalan Soekarno Hatta km.1, Simpang Tiga, Samarinda. Biasanya, keberangkatan dari Balikpapan ke Samarinda bisa Anda tanyakan kepada pihak customer service travel maupun menghubungi kontaknya 085246312215. 

Selain itu juga dapat memilih fasilitas armadanya yakni, Toyota Innova, Toyota Avanza, Daihatsu Xenia dan Terios yang didukung memakai fasilitas seperti AC Musik, Charger dan lain sebagainya.

5. Cendana Mitra Persada Travel

Ilustrasi bus (IDN TImes/Reza Iqbal)

Pelanggan bisa mengunjungi alamat travel di Jalan Syarifuddin Yoes No.45, Sepinggan, Balikpapan Selatan. Anda dapat menghubungi travel ini melalui kontak 085229294949. 

Jangan lupa untuk menanyakan informasi seputar jadwal keberangkatan dari Balikpapan menuju Samarinda bisa ditanyakan secara langsung kepada pihak Customer Service. 

Tentunya denga begitu, Anda dapat memperoleh informasi secara lengkap sekaligus jelas mulai dari rute singgah maupun jam keberangkatan.

Fasilitas armada yang tersedia yakni, Isuzu Elf dengan kelengkapan charger, AC, single seat, LCD TV, reading lamp dan lain sebagainya. 

6. Sunjaya Abadi Travel

Bus Listrik Transjakarta (dok. Humas Pemprov DKI Jakarta)

Lokasi travel ini berada di Bandara Sepinggan Balikpapan, Jalan Marsma R.Iswahyudi Sepinggan, Balikpapan Selatan. Anda bisa menghubungi pihak travel di sunjayaabadi.com. 

Rute keberangkatan mulai dari jam 10.00 hingga 20.00 WITA mulai dari Balikpapan-Tenggarong-Samarinda. Tetapi, rute singgahnya dapat Anda tanyakan kepada pihak travel sehingga tidak ada salah komunikasi.

Fasilitas armada yang diberikan berupa Toyota Hiace dan Toyota Innova. Kelengkapan fasilitasnya dapat meliputi fasilitas full musik, charger, AC dan lain sebagainya. 

Baca Juga: 10 Tempat Indekos Murah di Samarinda

Berita Terkini Lainnya